Home Programing Database Cara Remote Database Mysql Menggunakan Navicat

Cara Remote Database Mysql Menggunakan Navicat

0
Cara Remote Database Mysql Menggunakan Navicat
Cara Remote Database Mysql Menggunakan Navicat

Buat kalian yang belum tau navicat, ini merupakan aplikasi manajemen database berbasis gui, dengan navicat ini kalian dapat juga me remote database mysql dan me manage databse dengan tampilan gui melalui aplikasi navicat.

Aplikasi navicat ini akan sangat membantu jika kalian memiliki server database basis linux server dengan begitu kalian tidak perlu melakukan query di dalam server kalian, cukup remote melalui komputer kalian sendiri dan di permudah juga dengan tampilan user interface yang frendly.

Oke langsung saja ke pembahasan tulisan ya, bagaimana cara mengkoneksikan database mysql ke aplikasi navicat.

Cara Remote Mysql Menggunakan Navicat

Jika kalian belum punya aplikasinya silahkan kalian bisa download disini, note: pastikan sebelum mendownload matikan dulu antivirus kalian ya.

Untuk langkah pertama koneksikan dulu ke database mysqlnya pilih file new conection, mysql

Cara Remote Database Mysql Menggunkan Navicat

lalu akan muncul jendela berikut, kerna disini saya memakai akses ssh saya akan setting koneksinya dulu ke ssh baru itu kedatabase mysqlnya

Cara Remote Database Mysql Menggunkan Navicat

Setelah setting ssh selesai lanjut ke genaral untuk mengkoneksikan databasenya mysql, setelah itu jangan lupa test koneksinya jika sudah berhasil klik ok

Cara Remote Mysql Menggunakan Navicat

Nah terakhir tinggak klik connect pada koneksi yang baru di buat tadi, dan kalian dapat melakukan query dengan user interface yang frendly

Cara Remote Mysql Menggunakan Navicat

Jika kalian mengalami maslah dalam memperaktekan stepnya silahkan tinggalkan jejak di komentar ya

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here